Berbagi Cerita kepada Dunia

www.ajiwibowo-id.blogspot.com

SPT : Sentra Pemberdayaan Tani

Kalibagor : Embung Mini Kalibagor sebagai Sentra Pemberdayaan Tani terletak di wilayah Grumbul Songgom Desa Kalibagor Kecamatan Kalibagor Kabupaten Banyumas. Proyek seluas + 8000 Mtr2 tersebut berfungsi sebagai pusat/sentra dimana dikawasan tersebut dilakukan usaha dan upaya untuk memberdayakan petani. Sehingga petani di sekitar SPT, mampu menggarap tanahnya di bidang pertanian yang hasilnya dapat memberikan kehidupan yang layak bagi petani dan keluarganya secara berlanjutan.

Embung Mini
Proyek yang baru dimulai ini, masih dalam taraf lanjutan, diharapkan di tahun 2014 Program kawasan petani kelengkeng dan desa wisata dapat terwujud secara bertahap.
[gambar sketsa]
Sebagai perbandingan, direncanakan kawasan ini akan dapat direalisasikan sesuai perencanaan bersama Yayasan Obor Tani [gambar sketsa].
Sumber dari : Pribadi & Yayasan Obor Tani






0 komentar:

SPT : Sentra Pemberdayaan Tani